Selasa, 27 September 2011

Cuplikan Gol: CSKA Moscow 2 vs 3 Inter Milan (Liga Champions)



Selasa, 27 September 2011, pukul 23.00 WIB, Stadion Olimpiyskiy, Moscow – Russia. Inter milan berhasil memperoleh kemenangannya yang pertama di Liga Champions musim ini.

Pada babak pertama Inter ini didapat melalui gol dari Lucio pada menit ke-6 dan Giampaolo Pazzini pada menit ke-23. Sedangkan CSKA hanya berhasil membalas melalui gol dari Alan Dzagoey pada menit ke 45.

Pada babak kedua, Tim tuan rumah menyamakan kedudukan melalui gol dari Vagner Love pada menit ke 77. Tetapi kedudukan imbang tersebut tidak bertahan lama. Selang satu menit, Mauro Zarate berhasil merobek gawang Vladimir Gabulov pada menit ke 78, yang juga menjadi gol terakhir dipertandingan ini

Kemenangan Inter ini merupakan kemenangan kedua setelah Claudio Ranieri memegang kendali tim menggantikan Gian Piero Gasperini.

Saat ini inter sementara duduk di posisi dua klasemen dengan poin tiga, kalah selisih gol atas  Trabzonspor yang berada di posisi teratas.

Berikut adalah tabel statistik pertandingan:

CSKA Moscow
30 Vladimir Gabulov
4 Sergei Ignashevich
24 Vasili Berezutsky
6 Alexei Berezutsky
14 Kirill Nababkin
22 Yevgeny Aldonin
17 Pavel Mamayev
10 Alan Dzagoev
26 Sekou Oliseh
8 Seydou Doumbia
9 Vagner Love
Substitutes
2 Deividas Semberas
25 Elvir Rahimic
19 Aleksandrs Cauna
21 Zoran Tosic
1 Sergey Chepchugov
59 Semen Fedotov
48 Artem Popov


2 Min 3
6' Lúcio
23' Giampaolo Pazzini
Alan Dzagoev 45'
49' (28)(7)
(21)(17) 68'
69' Joel Chukwuma Obi
Vagner Love 77'
78' Mauro Zárate
84' (42)(11)
90' (48)(26)
90' Esteban Cambiasso

Inter Milan
1 Júlio César
25 Walter Samuel
6 Lúcio
26 Cristian Chivu
55 Yuto Nagatomo
19 Esteban Cambiasso
4 Javier Zanetti
20 Joel Chukwuma Obi
11 Ricardo álvarez Puig
22 Diego Milito
7 Giampaolo Pazzini
Substitutes
12 Luca Castellazzi
28 Mauro Zárate
29 Philippe Coutinho
16 Luca Caldirola
48 Lorenzo Crisetig
94 Andrea Romano
42 Jonathan
Notes:-Goals -Pen -O.G -Yellow cards -Red cards -2Y to R -In -Out
Match Stats
Kick-off
First Yellow Card
15 Shots 16
6 Shots on Goal 9
10 Fouls 7
7 Corner Kicks 6
0 Offsides 5
0 Yellow Cards 2
62% Ball Possession 38%
6 Saves 4
First Substitution
Last Substitution
1 Substitutions 3
Last Yellow Card


Apa komentar anda tentang cuplikan gol CSKA Moscow vs Inter Milan diatas?


sundul.com situs sepakbola dengan berita bolaprediksi bolacuplikan goljadwal siaran bolaskor bola terlengkap. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar